WHAT'S NEW?
Loading...

Euro rebound setelah pemimpin Uni Eropa bersepakat

Euro rebound setelah para pemimpin dari negara zona euro berhasil menyepakati kerangka solusi komprehensi untuk mengatasi krisis utang.
Kesepakatan pada intinya menyelaraskan kebijakan ekonomi dalam rangka meningkatkan daya saing. Mereka juga sepakat untuk menambah kapastias pinjaman efektif dari dana talangan, atau Fasilitas Stabilitas Finansial Eropa (EFSF), menjadi 440 miliar euro. Selain itu mereka juga berniat membentuk dana talangan baru senilai 500 miliar euro untuk menggantikan EFSF yang berakhir pada 2013.


Mereka sepakat dana bailout bisa digunakan untuk membeli obligasi langsung dari pemerintah,. Dari hasil pertemuan itu, mereka juga menurunkan bunga pinjaman untuk Yunani sebesar 1% menjadi 4,2%. Yunani juga mendapat waktu sampai 7 tahun untuk melunasi pinjaman.


0 comments:

Post a Comment